Latest News
Channel Tech Tawar

Membuat Form Menu Utama VB Net 2010


Untuk Mengikuti Tutorial kali ini anda harus sudah mengikuti :
1. Membuat Project Baru VB Net 2010

Setelah anda sukses membuat Project baru dengan VB Net 2010, kini saatnya untuk membuat Menu Utama. Menu utama berfungsi sebagai Pemetaan atau Mapping sebuah Aplikasi dan berfungsi untuk memanggil Form-form yang lain.

Berikut adalah langkah-langkahnya :
- Klik Form yang telah anda buat pada tahap 1
- Klik 2 kali Menu Strip
- Buat Layout Menu (anda bisa lihat gambar diatas)

File
 - Login
 - Logout
 - Keluar
Master
 - Admin
 - Barang
Transaksi
 - Penjualan
Laporan
 - Lap Penjualan
Utility
 - Ganti Password

Setelah pada MenuStrip dibuat seperti diatas, Pada Properties, Ubah WindowState menjadi = Maximized
Silahkan ikuti tutorial Lengkap VB Net 2010 kami selanjutnya

Note : Jika pada tahap ini anda belum bisa, anda bisa berkomentar dibawah ini

KLIK LINK INI - STEP BY STEP MEMBUAT APLIKASI PERPUS DENGAN VB 2010

Salam
Pintar VB | Powered by Tunas Media Indonesia

1 Response to "Membuat Form Menu Utama VB Net 2010"