Latest News
Channel Tech Tawar

Tanya Jawab Seputar Visual Basic

Tanya Jawab Visual Basic, Pintar VB
Salam Pecinta Visual Basic baik Visual Basic 6.0 maupun Visual Basic .Net.
Diakarenakan Banyaknya email yang masuk untuk menanyakan seputar Visual Basic dan adakalanya ada beberapa pertanyaan yang sama, oleh sebab itu Artikel Tanya Jawab Seputar Visual Basic ini kami buat.

Bagi anda yang ingin bertanya ke kami, silahkan berkomentar di Kolom Komentar dibawah dengan menyebutkan :
Nama : ..................................
Alamat : .................................
Detail Pertanyaan : .................
Bagi anda yang sudah bertanya, mohon menunggu kami akan menjawabnya. dan bagi rekan-rekan pengunjung Blog Pintar VB yang bisa menjawab, bisa ikut berpartisipasi menjawabnya..

Salam
Pintar VB | Tutorial Visual Basic 6.0 dan Visual Basic .Net

25 Responses to "Tanya Jawab Seputar Visual Basic"

  1. Selamat Malam Gan,
    Nama Saya Jhony dari Bandung, minta bantuannya dong gan - Saya lagi ada Tugas VB 6, cara bikin Toolbar di VB 6 gimana ya gan???

    Atas jawabnnya saya ucapkan terima kasih banyak, semoga Pintar VB makin Sukses

    ReplyDelete
    Replies
    1. Dear Jhony,
      Silahkan Buka Link ini : http://pintarvb.blogspot.com/2014/01/membuat-menu-toolbar-pada-vb-60.html

      Semoga bermanfaat yaaa :)

      Delete
  2. Selamat Malan Agan. Nama saya Andre, dari Surabaya. Mohon bantuannya gan, cara koneksi Database SQL Server 2005 Express di VB 2010 gmn gan?
    Tolong ya gan di Postingin. Trims

    ReplyDelete
  3. pagi agan,,,saya leony dr semarang..mau tanya ada source VB ga untuk perhitungan AHP ?? Tolong di postingg ya gan...thanks

    ReplyDelete
    Replies
    1. Dear Impact,
      Maksudnya perhitungan AHP itu bagaimana ya? maaf belum jelas.. bisa di jelasin dulu?

      Delete
  4. Misalkan ada dua tabel 1. rekap didalam nya ada kode_kelas 01,03
    2.kelas didalam nya terdapat kode_kelas 01,02,03,04,05

    Nah gimana cara menampilkan kode_kelas yang tidak ada d rekap.
    saya coba kode ini tapi tidak bisa .

    Dim cek_query As String
    Dim cek_cmd As MySqlCommand
    Dim cek_reader As MySqlDataReader
    Dim tanggal_se As String = Format(Now, "yyyy-MM-dd")
    cek_query = "select kode_kelas from rekap where tanggal='" & tanggal_se & "'"
    cek_cmd = New MySqlCommand(cek_query, conn.Koneksi)
    cek_reader = cek_cmd.ExecuteReader()
    Dim haha123 As String
    Try
    While cek_reader.Read
    haha123 = cek_reader.GetString(0)
    haha123 = " and kode != '" & haha123
    sql = "select * from kelas where kode='' " & haha123 & "'"
    End While
    MessageBox.Show(sql)
    Catch ex As Exception

    End Try

    Terima kasih , ditunggu jawaban nya !

    ReplyDelete
    Replies
    1. Dear Egi,
      Lokasi kamu dimana?
      kemudian untuk detail Field Tabel diatas apa aja ya?
      Contoh :
      Tabel Kelas : kode_kelas, nama_kelas
      Rekap : No_rekap, Kode_Kelas dll
      coba di jabarin dulu....?

      Kemudian untuk case ini pada VB 6 atau VB Net, dan Databasenya menggunakan apa?

      Karena VB 6 dan VB Net ada perbedaan Koding.
      Mohon untuk Follow Blog Pintar VB ya, agar request anda bisa kami beri solusi dan kami posting di Blog Pintar VB

      Delete
  5. nama: ivan
    alamat: tembilahan
    [Tanya | VB6] cara membuat Browse Database location koneksi.
    admin dan gans semua y mohon bantuan source codenya.

    logika seperti diwabawah ini.
    1. MDImenu -> ( meliputi: file>koneksi>lgout, input>data siswa )
    2. frmBrowse -> ( setiap program berjalan harus masukan dulu databasenya )
    3. frm password -> ( terhubung setelah koneksi )
    4. frmsiswa -> ( terhubung setelah koneksi )

    Database Mengunkan access 2007

    ReplyDelete
  6. Bang, bisa gimana nih cara buat aplikasi input & data nilai mahasiswa+loginnya ? kasih tau yah :D

    ReplyDelete
  7. Yang kaya gini nih bang : http://software-download1001.blogspot.com/2010/05/aplikasi-data-mahasiswa-menggunakan-vb6.html

    ReplyDelete
  8. yadi
    tasikmalaya
    ane mau tanya source code simpan dan ubah 2tabel dalam 1 form.
    databasenya pke mysql..
    thanks

    ReplyDelete
  9. selamat siang
    saya aris dari samarinda
    saya mau tanya tentang kursus online vb tu apa saja persyaratan dan apa yang saya harus lakukan untuk bisa ikut???
    mohon penjelasannya. . .

    ReplyDelete
  10. selamat malam Pintar VB
    saya Burhanuddin
    saya mau tanya
    bagai mana cara mengatur field yang banyak pada suatu crystal report supaya saat ditampilkan fieldnya tidak bergabung...apa mungkin bisa di atur lembar kertasnya atau gmana gan..?
    mohon jawabannya gan..ditunggu...:)

    ReplyDelete
  11. selamat malam master vb
    saya minta tolong bagi source code untuk aplikasi perpustakaan dengan menggunakan vb 2008 dong
    terima kasih sebelum nya

    ReplyDelete
  12. Salam Kenal,
    nama saya riko dari kupang, pertanyaan saya bagaimana
    membuat koneksi ke database msaccess, misalkan komp saya
    adalah server, dan komp lainnya adalah client
    prosedur koneksi dari sisi client dengan sebuah form
    yang akan diisi IPadress, nama database, nama user, dan password
    serta koneksi stringnya, untuk nama database dan koneksi stringnya
    langsung otomatis terisi, yang lainnya diisi manual dan setelah itu dieksekusi
    dengan Tombol Konek dan Batal,


    sedangkan untuk server tinggal membuka koneksi agar
    client bisa mengakses databasenya

    Mohon Bantuannya...

    ReplyDelete
  13. salam kenal

    selamat malam Master VB....
    saya ibrohim, dari serang banten, saya membuat pemograman sederhana (VB.NET 2003), kesulitan dalam membuat File Exe/ Setup....mohon minta pencerahannya, terima kasih

    ReplyDelete
  14. Salam kenal
    saya Ajang
    dari Sumedang
    sya mau tanya gimana ya caranya agar ketika saya double click suatu file di windows explorer lalu bisa langsung ke add ke listbox tanpa harus membuka aplikasinya terlebih dahulu ... saya mohon bantuannya ....

    VB6

    terimakasih

    ReplyDelete
  15. pagi
    saya hayat setyawan
    dari tegal cara mengtifkan data rapot biar bisa konek gimana kang
    soal saya baru belajar

    ReplyDelete
  16. mlm mas....
    Saya Putra dari Pekan Baru
    bisa bantu panduan pembuatan aplikasi administrasi kantor desa
    agar mempermudah pelayanan masyarakat. termasuk surat pindah
    tks sebelumnya

    ReplyDelete
  17. misi gan, ada yang bisa ga caranya bikin data kontrak karyawan dengan notif? jadi setiap ada karyawan magang yang kontraknya sudah habis maka notif muncul ngasih tau kalo karyawan itu masa kerjanya berakhir? tks.

    ReplyDelete
  18. saya agus di semarang, mau tanya gan. saya punya data absen seperti ini
    id 1 tanggal 10/02/2014 scan 08.00
    id 1 tanggal 10/02/2014 scan 10.00
    id 1 tanggal 10/02/2014 scan 17.00

    gimana kodingnya supaya saat saya tampilkan di listview menjadi satu baris saja seperti ini

    id 1 tangga 10/02/2014 scan1 08.00 scan2 10.00 scan3 17.00

    saya masih pemula.terimakasih gan.

    ReplyDelete
  19. saya agus di semarang, mau tanya gan. saya punya data absen seperti ini
    id 1 tanggal 10/02/2014 scan 08.00
    id 1 tanggal 10/02/2014 scan 10.00
    id 1 tanggal 10/02/2014 scan 17.00

    gimana kodingnya supaya saat saya tampilkan di listview menjadi satu baris saja seperti ini

    id 1 tangga 10/02/2014 scan1 08.00 scan2 10.00 scan3 17.00

    saya masih pemula.terimakasih gan.

    ReplyDelete
  20. misi gan...
    mau tanya source code untuk cetak kartu anggota perpus ??
    makasih...

    ReplyDelete
  21. Sya hesa dri papua...sya mo nanya ttg code source hak akses sesuai dengan user yg digunakan..spya user yg digunakan trsbut bsa tampil di form yg akan di izin kan secara otomatis..(tool yg sya gunakan dengan ado,mysql.)...mohon pencerahan nya..trims...

    ReplyDelete